PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SD NEGERI 4 MERSI

Zahrotus, Shobah (2025) PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SD NEGERI 4 MERSI. Skripsi thesis, UIN Prof. K.H Saifuddin Zuhri.

[img]
Preview
Text
Zahrotus Shobah_.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Mempelajari bahasa Indonesia seringkali disepelekan oleh siswa karena dianggap mudah dan membosankan, Guru harus berupaya keras menerapkan pembelajaran bahasa Indonesia yang inovatif agar dapat meningkatkan keberhasilan, seperti melakukan cara atau inovasi pembelajaran yang efektif, aktif, dan kreatif. Pesatnya perkembangan teknologi membawa perubahan dalam dunia pendidikan. Teknologi sudah menjadi bagian penting yang menyatakan bahwa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia pada kurikulum merdeka ini terdapat masalah yang di hadapi baik itu dari guru, siswa maupun sekolah. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode kualitatif. Dengan tujuan agar dapat melihat bagimana problematika pembelajaran Bahasa Indonesia di SD Negeri 4 Mersi. Permasalahan yang dihadapi siswa pada pelaksanaan pembelajaran adalah peserta didik yang mengalami bosen ataupun jenuh saat guru mengajar di kelas. Saat kegiatan pembelajaran Bahasa Indonesia berlangsung pada pagi hari saat guru memulai kegiatan pembelajaran. Peserta didik belum konsentrasi ketika pembelajaran dimulai, metode yang digunakan hanya pendekatan, cermah, dan penugasan sehingga peserta didik kurang aktif dalam proses belajar mengajar, dan kurang maksimalnya dalam mengulas materi pembelajaran karena peserta didik sudah tidak kondusif. Permasalahan yang dihadapi guru pada pelaksanaan pembelajaran adalah peserta didik belum konsentrasi ketika pembelajaran dimulai, metode yang digunakan hanya pendekatan, cermah, dan penugasan sehingga peserta didik kurang aktif dalam proses belajar mengajar, dan kurang maksimalnya dalam mengulas materi pembelajaran. Serta problematika guru dalam pembelajaran bahasa Indonesia pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas yang meliputi problematika guru dalam perencanaan pembelajaran, problematika guru dalam pelaksanaan pembelajaran, dan problematika guru dalam evaluasi pembelajaran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Problematika, Bahasa Indonesia, Pembelajaran
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.8 Students
300 Social sciences > 370 Education > 375 Curriculums
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Zahrotus Shobah
Date Deposited: 26 Apr 2025 02:21
Last Modified: 26 Apr 2025 02:21
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/30826

Actions (login required)

View Item View Item