STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PADA UMKM PETANI NANAS MADU MELALUI PLATFORM MARKETPLACE DI DESA BELUK KECAMATAN BELIK KABUPATEN PEMALANG

Kuni, Sa'adah (2024) STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN PADA UMKM PETANI NANAS MADU MELALUI PLATFORM MARKETPLACE DI DESA BELUK KECAMATAN BELIK KABUPATEN PEMALANG. Skripsi thesis, UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri.

[img]
Preview
Text
Kuni Sa'adah_Strategi Komunikasi Pemasaran Pada UMKM Petani Nanas Madu Melalui Platform Marketplace di Desa Beluk Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Nanas madu merupakan salah satu buah unggulan yang dapat di perkembangkan oleh pelaku usaha di desa Pondok Nangka Beluk Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang. Pelaku usaha UMKM nanas madu mempunyai sebuah strategi komunikasi pemasaran supaya guna untuk menunjukan adanya kebutuhan supaya dapat memahami peluang pemasaran yang efektif dalam memasarkan nanas madu dan meningkatkan tingkat pendapatan yang diperoleh. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis strategi komunikasi pemasaran yang efektif dalam melaksanakan penjualan melalui platform marketplace yang dilakukan oleh supplier nanas madu Berkah Sumber Nanas Madu Jaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang dimana dalam studi ini gabungan antara tinjauan pustaka dan analisis deskriptif. Melalui pendekatan dengan cara wawancara, observasi dengan penelitian ini mengeksplorasi literatur terkait strategi komunikasi pemasaran dan aspek-aspek penting yang harus dipertimbangkan oleh pihak Berkah Sumber Nanas Madu Jaya. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat strategi komunikasi pemasaran yang diterapkan untuk meningkat penjualan dan pendapatan nanas madu di Berkah Sumber Nanas Madu Jaya. Sebelum menentukan strategi komunikasi seperti apa yang nantinya digunakan, penting berguna sebagai mengetahui dan memahami konsep pemasaran yang dapat disebut dengan marketing mix atau buaran pemasaran yang terdiri dari produck, price, place, promotion, physical evidence, people, process. Berkah Sumber Nanas Madu Jaya perlu menggunakan komunikasi pemasaran atau yang biasa disebut buaran komunikasi pemasaran dengan menggunakan model komunikasi pemasaran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strategi Komunikasi Pemasaran, Buaran Komunikasi Pemasaran, Buaran Pemasaran, Nanas Madu, Marketplace
Subjects: 2x7 Filsafat dan Perkembangan > 2x7.2 Dakwah > 2x7.26 Komunikasi Dakwah
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.8 Marketing
Divisions: Fakultas Dakwah > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: ADIATI NUR PRATIWI sdri
Date Deposited: 09 Jul 2024 01:29
Last Modified: 09 Jul 2024 01:29
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/25335

Actions (login required)

View Item View Item