NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM FILM TITIR DA RELEVANSINYA DALAM MATA PELAJARAN PAI

Muhammad Zulvan, Hidayat (2024) NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM FILM TITIR DA RELEVANSINYA DALAM MATA PELAJARAN PAI. Skripsi thesis, UIN Prof. K. H. Saifuddin Zuhri.

[img]
Preview
Text
Muhammad Zulvan Hidayat_Nilai Pendidikan Islam Dalam Film Titir Dan Relevansinya Dalam Mata Pelajaran PAI Di SMP.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pendidikan Islam adalah proses pembelajaran dan pengajaran yang berfokus pada ajaran-ajaran agama Islam, mencakup pemahaman tentang al-Qur'an, hadis, akidah, ibadah, serta prinsip-prinsip moral dan etika Islam. Pendidikan Islam bagi para siswa harus ditentukan dengan jenjang usia mereka dan juga bagaimana media akan digunakan pada saat pembelajaran, pada zaman sekarang media film sangat masif dalam pembelajaran, oleh karena itu peneliti akan mengkaji lebih dalam terkait nilai pendidikan agama Islam dalam film titir Media dalam pembelajaran adalah sebagai sarana berkomunikasi dan sumber titir dan relevansinya dengan mata pelajaran PAI di SMP Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah library research yang bersifat kualitatif. Adapun tekhnik pengumpulan data yang digunakan meliputi wawancara dan dokumentasi. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh, penulis menggunakan tekhnik content analysis Penelitian ini menyimpulkan bahwa nilai pendidikan Islam dalam film titir terdapat relevansinya dengan mata pelajaran PAI di SMP diantaranya : 1) Nilai Pendidikan Ibadah dalam bentuk adegan yang memperagakan sikap berdoa kepada Allah, shadaqah, infaq, wakaf. 2) Nilai Pendidikan Akhlak dalam bentuk adegan yang memperagakan sikap adab terhadap guru, akhlak madhmummah, ikhlas, bakhil. 3) Tolong Menolong bentuk adegan yang memperagakan sikap tolong menolong

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Islam, Media Pembelajaran, Film Titir
Subjects: 2x0 Islam (Umum) > 2x0.9 Islam dan Bidang Lainnya
2x6 Sosial dan Budaya > 2x6.7 Kesenian dan Kebudayaan > 2x6.79 Seni Drama, Sinetron, Film
300 Social sciences > 370 Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Muhammad Zulvan Hidayat sdr
Date Deposited: 03 Jul 2024 05:26
Last Modified: 03 Jul 2024 05:26
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/25109

Actions (login required)

View Item View Item