PENGARUH PRODUK BERLABEL HALAL, HARGA, LOKASI, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIKDI BEAUTYSTORE22 PURWOKERTO

IFAH MAESAROH, 1522201012 (2019) PENGARUH PRODUK BERLABEL HALAL, HARGA, LOKASI, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIKDI BEAUTYSTORE22 PURWOKERTO. Skripsi thesis, IAIN.

[img]
Preview
Text
COVER_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (966kB) | Preview
[img] Text
IFAH MAESAROH_PENGARUH PRODUK BERLABEL HALAL, HARGA PROMOSI .pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Peningkatan penjualan suatu produk merupakan salah satu faktor penting dalam kesuksesan dalam menjalankan usaha. Peningkatkan penjulan suatu produk sendiri dipengaruhi oleh pengambilan keputusan konsumen terhadap suatu produk perusahan. Produk berlabel halal, harga, lokasi, dan promosi memiliki peran dalam menentukan keputusan pembelian suatu produk. Penelitian ini bertujuan mengetahui produkberlabel halal, harga, lokasidanpromosimempengaruhikeputusanpembeliankosmetik di Beautystore22 Purwokerto. Jenis penelitian ini kuantitatif menggunakan desaian deskripsi korelasi dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan diPurwokertoterhadapkonsumenkosmetikBeautystore22 Purwokerto.Teknik pengambilan sampel ini adalah accidental sampling sebanyak 95 konsumen. Analisis yang digunakan adalah uji Korelasi Rank Spearman dan regresi logistik ordinal. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis didapatkan bahwa produk label halal dan promosi berpengaruhterhadapkeputusanpembeliankosmetiksedangkanvariabelhargadanlokasitidakberpengaruhterhadapkeputusanpembeliankosmetikkeputusanpembeliankosmetik halal. Adapunsecarabersama-samaproduk berlabel halal dan prmosi berpengaruh terhadap variabel keputusan membeli kosmetik. Kata Kunci: Harga, Keputusan Membeli, Kosmetik Halal, Lokasi, Produk, Promosi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Harga, Keputusan Membeli, Kosmetik Halal, Lokasi, Produk, Promosi
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.8 Marketing
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: ulfah rulli hastuti
Date Deposited: 19 Dec 2019 02:31
Last Modified: 19 Dec 2019 02:31
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/6810

Actions (login required)

View Item View Item