RECOVERY KEKECEWAAN KORBAN PERSELINGKUHAN DALAM PACARAN PADA REMAJA DI BANYUMAS

Ifta, Syafa Cahyarani (2024) RECOVERY KEKECEWAAN KORBAN PERSELINGKUHAN DALAM PACARAN PADA REMAJA DI BANYUMAS. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Prof. K.H. Saifuddin Zuhri Purwokerto.

[img]
Preview
Text
skripsi_ifta_syafa_cahyarani[1].pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Recovery kekecewaan korban perselingkuhan dalam pacaran pada remaja dalam perpektif psikologi harapan, (2) Recovery kekecewaan dan resiliensi korban perselingkuhan dalam pacarana pada remaja. Kondisi ini dinilai krusial mengingat korban perselingkuhan dapat memperoleh kecemasan yang mendalam dan frustasi yang dapat menyebabkan penyakit mental atau fisik. Penelitian ini merupakan penelitian fenomenologi dengan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan Teknik wawancara, dokumentasi dan observasi. Subjek penelitian ini yaitu RA, KH, ZT, BBS dan AR. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis kualitatif yaitu: (1) Penyajian data, (2) Reduksi data, dan (3) Penarikan Kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) Recovery kekecewaan korban perselingkuhan dalam pacaran pada remaja dalam perpektif psikologi harapan, subjek memeiliki aspek-aspek harapan yaitu goal, pathway thinking dan agency thinking. (2) Recovery kekecewaan dan resiliensi korban perselingkuhan dalam pacarana pada remaja. Dengan hasil subjek memiliki resiliensi yang baik dikarenakan subjek dalam penelitian ini memiliki aspek-aspek resiliensi yaitu kontrol emosi, kontrol impuls yang baik, memiliki optimism pada diri masingmasing individu untuk perubahan paa dirinya, kemampuan problem sloving, empati, self efficacy, serta pencapaian keinginan yang kuat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 2x3 Aqaid dan Ilmu Kalam > 2x3.1 Iman Kepada Allah
Divisions: Fakultas Dakwah > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Ifta Syafa Cahyarani Sdri
Date Deposited: 18 Jul 2024 03:45
Last Modified: 18 Jul 2024 03:45
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/26438

Actions (login required)

View Item View Item