Motivasi Kinerja

Muhammad, Hizbul Muflihin (2024) Motivasi Kinerja. BACK Berkah Aksara CIpta Karya, Banten. ISBN 978-623-09-9316-9

[img]
Preview
Text
Buku ISBN MOTIVASI KINERJA.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Motivasi dan kinerja dua kata yang tidak bisa dipisahkan, bahkan bisa dikatakan bagaikan sekeping uang dengan dua mata sisi. Kerja seseorang akan menjadi membuahkan hasil yang baik dan berkelas jika dilandasi motivasi yang benar dan linier dengan aktualisasi diri. Dalam buku ini terdapat tiga kata kunci utama pada bahasannya yiatu kinerja, motivasi kerja, motivasi adalah dorongan seseorang untuk melaksanakan suatu hal, Masing-masing kata kunci tersebut memiliki konsep, prinsip, prosedur dan fakta, yang dalam lingkup kajiannya sangat diperlukan sebagai kompas dan barometer tenaga pendidik dalam bekerja. Kinerja dapat dimaknai sebagai unjuk kerja seseorang yang didasari oleh pengalaman, keteladanan, pengetahuan, dan keterampilan yang tinggi sebagai dasar menumbuhkan komitmen yang tinggi dalam melaksanakan tugas yang diberikan. Kemudian kata kunci motivasi dimaknai sebagai dorongan spiritual untuk melaksanakan tugas pokok yang sesuai dengan wewenang dan tanggung jawab yang diamanatkan agar menghasikan kinerja yang bermutu. Kinerja yang baik hanya bernilai tinggi ketika berlandaskan motivasi mendapatkan keridlaan Allah swt dan menggembirakan orang lain

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Manajemen Kinerja, kinerja organisasi, organisasi, motivasi
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.1 Organization Management
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Aris Administrator Perpustakaan IAIN Purwokerto
Date Deposited: 19 Apr 2024 00:44
Last Modified: 19 Apr 2024 02:07
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/23948

Actions (login required)

View Item View Item