Bimbingan Mental Spiritual di Balai Rehabilitasi bagi Korban Penyalahgunaan Narkoba

Nur Azizah, M.Si and Alief Budiyono, Dr. M.Pd and Nela, Amalia and Adhitya Ridwan Budhi, Prasetyo Nugroho (2021) Bimbingan Mental Spiritual di Balai Rehabilitasi bagi Korban Penyalahgunaan Narkoba. CV. Rizquna, Banyumas.

[img]
Preview
Text
Buku Bimbingan Mental Spiritual.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pengguna narkoba memerlukan adanya penanaman nilai-nilai positif melalui bimbingan mental spiritual dengan tujuan menjadikan pribadi yang ideal sesuai dengan syariat agama maupun nilai di masyarakat. Dalam hal ini, bimbingan mental dan spiritual dibutuhkan pada proses rehabilitasi korban penyalahgunaan Napza disamping program rehabilitasi yang sudah sebagai aturan yang berlaku di lembaga rehabilitasi. Dalam hal ini, perlu adanya layanan bimbingan mental spiritual bagi korban penyalahgunaan Narkoba. Secara umum tujuan bimbingan mental spiritual dalam kasus penyalahgunaan narkoba adalah untuk memberikan kemudahan dalam mengubah perilaku pecandu menjadi pribadi yang lebih baik.

Item Type: Book
Subjects: 000 Generalities > 001 Knowledge > 001.4 Riset
100 Philosophy and psychology > 150 Psychology > 153 Mental processes and intelligence
100 Philosophy and psychology > 150 Psychology > 158 Applied psychology > 158.2 Interpersonal Relations
100 Philosophy and psychology > 150 Psychology > 158 Applied psychology > 158.3 Counseling and Interviewing
2x0 Islam (Umum) > 2x0.3 Islam dan Ilmu Sosial
Divisions: Fakultas Dakwah > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Nur Azizah
Date Deposited: 14 Apr 2023 01:43
Last Modified: 14 Apr 2023 01:43
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/18749

Actions (login required)

View Item View Item