PERAN ORANG TUA DALAM PENDIDIKAN KARAKTER KEMANDIRIAN ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DESA PLIKEN KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS

Mely, Solikhati (2022) PERAN ORANG TUA DALAM PENDIDIKAN KARAKTER KEMANDIRIAN ANAK USIA SEKOLAH DASAR DI DESA PLIKEN KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS. Skripsi thesis, UIN PROF.K.H. SAIFUDIN ZUHRI.

[img]
Preview
Text
PERAN ORANG TUA DALAM PENDIDIKAN KARAKTER baru.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Karakter kemandirian merupakan salah satu dari tujuan pendidikan Nasionalyang terangkum dalam berbagai kurikulum baik dalam pengajaran dan pendidikan disekolahyangbersifatformal,namunberdasarkankonseptrilogypendidikanyangditawarkan oleh Ki Hadjar Dewantara, pendidikan kemandirian sangat perlu ditanamkandalam diri anak di dalam keluarga sebagai bagian dari pendidikan informal. Pendidikankemandirian di rumah bisa diterapkan dengan memberikan beberapa tugas kepada anakuntukmenyiapkanjadwalpelajaran,membersihkanrumah,membersihkankamar,mencuci piring dan lain sebagainya. Pendidikan karakter kemandirian dapat membantuuntuk menanamkan hal-hal yang baik yang dapat mempengaruhi bagaimana ia akanbertindak secarasosial dan mandiriuntuk mencapai hidupnya, namun harus diakuibahwa orang tua memiliki peran dan fungsi yang sangat penting di dalam menanamkankarakter kemandirian ini, lalu bagaimanakah yang ada di desa Plikenakan menjaditujuan penelitian ini,yaitu mengetahui dan menganalisis bagaimana peran orang tuadalam pembentukankarakterkemandiriananak. Penelitianinimerupakanpenelitianlapangan(fieldresearch)denganpendekatan kualitatif analisis deskriptif. adapun jenis data yang digunakan yaitu dataprimer: yaitu orang tua dan data skunder yaitu: anak. sedangkan teknik pengumpulandata yang digunakan adalah observasi dan wawancara, dan triangulasi data yang telahdikumpulkankemudiandiolahdengancarapemeriksaandata,klasifikasi,verifikasi,analsaiskemudiandisimpulkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran orang tua dalam pendidikan karakterkemandirian anak di Desa Plikendilakukan dengan cara : 1) menjadi pemimpin bagianak dengan cara membimbing, mengarahkan dan memberi pengasuhan yang benar. 2)menjadi figur panutan yaitu dengan mencontohkan secra langsung dan membiasakan.3)menjadi teman atau sahabat dengan meluangkan waktu bersama anak; 4) sebagai gurudenganmembantuanakdalamprosesbelajar.kesimpulandaripenelitianiniyaitu,penanaman karakter kemandirian anak di Desa Plikendilakukan dengan cara dibimbingsecara langsung, diawasi, diajari serta diberi teladan atau contoh yang baik dari orangtua. Bahkan reward dan pemberian hukuman dilakukan oleh Sebagian besar orang tua didesaPliken.Namundemikian,dapatjugaditemukanbeberapakendalayangdihadapi.1)asalpendidikanorangtua,2)pengaruhlingkunagandanteknologi3)kondisi emosi anak 4) sifat malas dan manja anak. Upaya yang dapat dilakukan 1)memberisemangat,2)metodepembiasaan,3) pujian/hadiahdertateguran/hukuman.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: PERAN ORANG TUA, KARAKTER KEMANDIRIAN ANAK
Subjects: 2x5 Akhlak dan Tasawuf > 2x5.1 Akhlak
300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Sdri Mely Solikhati
Date Deposited: 13 Oct 2022 02:23
Last Modified: 13 Oct 2022 02:23
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/16474

Actions (login required)

View Item View Item