PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS IIB DI MI MIFTAHUNNAJAH PAKIKIRAN SUSUKAN BANJARNEGARA TAHUN AJARAN 2021/2022

NIKMATUN, ARIFIYAH (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS IIB DI MI MIFTAHUNNAJAH PAKIKIRAN SUSUKAN BANJARNEGARA TAHUN AJARAN 2021/2022. Skripsi thesis, uin saizu purwokerto.

[img]
Preview
Text
Cover_Bab I_Bab V_Daftar Pustaka.pdf

Download (896kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Nikmatun Rizka Arifiyah.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Bahasa Inggris menjadi salah satu bahasa internasional di era sekarang. Dalam dunia pendidikan, pelajara bahasa Inggris sudah diberikan sejak sekolah dasar. MI Miftahunnajah Pakikiran merupakan salah satu sekolah yang memberikan pelajaran bahasa Inggris untuk kelas II. Kurangnya minat peserta didik dalam mata pelajaran Bahasa Inggris mengakibatkan hasil yang peroleh kurang maksimasl, sehingga dalam proses pembelajaran guru menerapkan model pembelajaran contextual teaching and learning pada mata pelajaran Bahasa Inggris untuk menarik perhatian dari peserta didik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan model contextual teaching and learning pada mata pelajaran bahasa Inggris. Penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi untuk mengumpulkan data. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini dalam penerapan model pembelajaran contextual teaching and learning sudah terlaksana dengan baik. Penerapannya berorientasi pada CORD (Center for Occupation Research and Development) yang terdiri dari relating (memahami dan mempraktikannya dalam kehidupan sehari-hari), experiencing (mengalami dan melakukan kegiatan yang telah diajarkan oleh guru), appliying (mempraktikan pengetahuan yang dimiliki peserta didik dan mengetahui manfaat dari kegiatan yang telah dilakukannya), cooperating (mengajarkan peserta didik untuk saling bekerja sama dan berkelompok), dan transferring (peserta didik dapat menyalurkan ilmu yang dimilikinya kepada orang lain. Kata kunci: Penerapan, Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning, Bahasa Inggris.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Penerapan, Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning, Bahasa Inggris
Subjects: 000 Generalities > 001 Knowledge > 001.4 Riset
2x7 Filsafat dan Perkembangan > 2x7.3 Pendidikan > 2x7.31 Metoda dan Sistem Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: NIKMATUN RIZKA ARIFIYA sdri
Date Deposited: 13 May 2022 06:06
Last Modified: 13 May 2022 06:06
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/13577

Actions (login required)

View Item View Item