Pembentukan Akhlakulkarimah Santri di Pondok Pesantren Miftahul Huda Nurul Iman (El-Madani) Desa Banjarparakan Kecamatan RawaloKabupaten Banyumas

Agus Muharom, NIM: 1123308093 (2016) Pembentukan Akhlakulkarimah Santri di Pondok Pesantren Miftahul Huda Nurul Iman (El-Madani) Desa Banjarparakan Kecamatan RawaloKabupaten Banyumas. Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (19kB)
[img]
Preview
Text
Cover, Bab I, Bab V, Daftar Pustaka.pdf

Download (744kB) | Preview
[img] Text
AGUS MUHAROM_PEMBENTUKAN AKHLAKULKARIMAH SANTRI DI PONDOK PESANTREN MIFTAHUL HUDA NURUL IMAN(EL-MADANI)DESA BANJARPARAKAN KECAMATAN RAWALO KABUPATEN BANYUMAS.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Wujud partisipasi pondok pesanten dalam bidang pendidikan salah satu diantaranya yang dinilai cukup berhasil adalah pembentukan akhlak ataupun proses memperbaiki tingkah laku santri yang tercela agar menjadi tingkah laku yang baik sesuai dengan ajaran agama islam. Sebagai contoh pembentukan akhlak dipondok pesantren, yaitu yang terjadi dipondok pesantrenMiftahul Huda Nurul Iman (El-Madani) Kedungwangkal Desa Banjarparakan Kecamatan Rawalo Kabupaten Banyumas.Perluadanyapetunjukdanbimbingan yang terusmenerusdalammenumbuhkanakhlakataubudipekerti yang mampuberakar di dalamhatidanpikiran.Karenaakhlak yang baikadalahsemulia-mulianyasesuatu, sebaik-baiknyamanusia.Oleh karena itu adanya pembentukan akhlak sangat penting, Untuk menjawab tantangan zaman yang semakin berkembang ini, tidaklah cukup suatu pendidikan hanya mengandalkan dari pendidikan yang diselenggarakan disekolah-sekolah saja, akan tetapi perlu dukungan dan kerjasama dengan lembaga pendidikan luar sekolah, diantaranya melalui pendidikan pondok pesantren. Permasalahan yang dikajidalampenelitianiniadalah: Bagaimana proses pembentukan akhlak santri di Pondok Pesantren Miftahul Huda Nurul Iman (El-Madani) Kedungwangkal Banjarparakan Rawalo Banyumas? Tujuan penelitian ini adalah penulis ingin mendiskripsikan lebih jelas proses pembentukan akhlakyang ada di Pondok Pesantren Miftahul Huda Nurul Iman (El-Madani) Kedungwangkal Banjarparakan Rawalo Banyumas. Jenis penelitian yang digunakan oleh penulis adalah penelitian lapangan. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan yaitumetode wawancara, observasi, dan dekumentasi. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh oleh penulis yaitu dengan cara mengumpulkan seluruh data, mereduksi data, menyajikan data, danverivikasi data. Hasilpenelitianinimenunjukkanbahwa pembentukan akhlakulkarimah santri melalui kegiatan yang ada dipondok diantaranya: shalat berjamaah, musyawarah, ziarah, khitobah,berzanji, ro’an, takziran, khaul, koperasi dan memasakadapun akhlakulkarimah yang dibentuk dari kegiatan pondok diantaranya : jujur, toleransi, disiplin, mandiri, bermasyarakat,demokrasi, tanggung jawab, kebersamaan, kerja keras, kreatif, tabarukan, takdim (menghormati) dan menghargai. Kata kunci: Pembentukan Akhlakul karimah,santri, pondok pesantren

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion > 290 Other and comparative religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Aris Administrator Perpustakaan IAIN Purwokerto
Date Deposited: 10 Jun 2016 04:41
Last Modified: 10 Jun 2016 04:41
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/150

Actions (login required)

View Item View Item