KONSTRUKSI ASBĀBUN NUZŪL M. ABED AL-JABIRI (Studi Kitab Fahm Al-Qur’ān Al-Hakīm: Al-Tafsīr Al-Wadhih Hasb Al-Nuzūl)

M. Mansur, Abdul Haq (2022) KONSTRUKSI ASBĀBUN NUZŪL M. ABED AL-JABIRI (Studi Kitab Fahm Al-Qur’ān Al-Hakīm: Al-Tafsīr Al-Wadhih Hasb Al-Nuzūl). Konstruksi Asbābun Nuzūl M. Abed Al-Jabiri (Studi Kitab Fahm Al-Qur’ān Al-Hakīm: Al-Tafsīr Al-Wadhih Hasb Al-Nuzūl).

[img]
Preview
Text
Silahkan didownload di aplikasi SLIM yang diakses di Perpustakaan.pdf

Download (190kB) | Preview

Abstract

Asbābun nuzūl merupakan unsur penting dalam khazanah tafsir al-Qur’an, terlebih tafsir kontemporer yang menekankan relevansi zaman dengan telaah menyeluruh konteks sosio-historis (al-siyāq al-tārīkhi al-ijtimā’i) yang melingkupi proses penurunan wahyu al-Qur’an. Terkait itu, beragam sumbangsih telah diberikan oleh para pemikir Islam kontemporer. Tulisan ini menelaah salah satu pemikir Islam kontemporer, M. Abed al-Jabiri, dengan tafsirnya Fahm al-Qur’ān al-Hakīm: al-Tafsīr al-Wadhih Hasb al-Nuzūl. Tidak seperti tafsir pada umumnya, kitab tersebut disusun berdasarkan tartīb nuzūli, yakni, disusun sesuai urutan turunnya al-Qur’an. Konstruksi asbābun nuzūl yang ditawarkan al-Jabiri berbeda dengan asbābun nuzūl pada umumnya, dan memiliki peranan penting dalam kitab tafsir tersebut. Dengan metode deskriptif-analitis dan pendekatan historis-filosofis, penulis menemukan bahwa asbābun nuzūl dalam konsepsi al-Jabiri tidak cukup berdasar pada riwayat asbābun nuzūl yang shahih (mikro), dan juga pada kesesuaiannya dengan kondisi sosial, ekonomi, intelektual, dan peradaban Arab (makro), tetapi juga harus berdasar pada keseuaiannya dengan logika narasi/konten dari ayat yang berasbābun nuzūl tersebut.

Item Type: Article
Subjects: 2x1 Al Qur'an dan Ilmu Berkaitan > 2x1.1 Ilmu Al Qur'an > 2x1.11 Asbabun Nuzul
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Humaniora > Ilmu Al Quran dan Tafsir
Depositing User: Mansur Mansur Abdul sdr
Date Deposited: 24 Feb 2022 04:01
Last Modified: 24 Feb 2022 04:01
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/13187

Actions (login required)

View Item View Item