PENANAMAN KARAKTER PEDULI LINGKUNGAN MELALUI TRADISI ROAN DI PONDOK PESANTREN DARUSSALAM DUKUHWALUH KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS Wiji Utomo 1423301209

Wiji Utomo, 1423301209 (2018) PENANAMAN KARAKTER PEDULI LINGKUNGAN MELALUI TRADISI ROAN DI PONDOK PESANTREN DARUSSALAM DUKUHWALUH KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS Wiji Utomo 1423301209. Skripsi thesis, IAIN.

[img]
Preview
Text
Cover_Bab I_Bab V_Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
Wiji Utomo_Penanaman Karakter Peduli Lingkungan Melalui Tradisi Roan di Pondok Pesantren Darussal.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)

Abstract

Pendidikan mkarakter merupakan hal yang sangat penting bagi berlangsungnya kehidupan anak. Salah satu karakter yang diperlukan dalam kehidupan adalah karakter peduli lingkungan terutama lingkungan tempat tinggal kita, dengan adanya kepedulian terhadap lingkungan maka akan tercipta keseimbangan lingkungan sehingga kerusakan lingkungan akan teratasi. Karakter peduli lingkungan dapat ditanamkan melalui tradisi atau kebiasaan yang mendukung karakter peduli lingkungan. Rumusan masalah penelitian ini yaitu “Bagaimana Penanaman Karakter Peduli Lingkungan Melalui Tradisi Roan di Pondok Pesantren Darussalam Kecamatan Kembaran Kabupatern banyumas?”. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaima proses tradisi roan di pondok pesantren Darussalam sehingga mampu membuat karakter peduli lingkungan tumbuh pada jiwa santrinya. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapanganyang bersifat deskriptif kualitatif. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode observasi, metode wawancar dan metode dokumentasi serta triangulasi data. Untuyk analisis data peneliti menggunakan langlkah langkah analisis yaitu reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukan bahwa penanaman karakter peduli lingkungan melalui tradisi roan di pondok pesantren Darussalam Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas dilakukan dengan tiga tahap yaitu santri diberi pengetahuan tentang peduli llingkungan, lalu menimbulkan komitmen terhadap peduli lingkungan, dan akhirnya benar-benar melakukan kegiatan-kegiatan peduli lingkungan dalam hal ini dibiasakan melalui tradisi roan. Kata Kunci: Penanaman Karakter, Karakter Peduli Lingkungan, Tradisi Roan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Penanaman Karakter, Karakter Peduli Lingkungan, Tradisi Roan
Subjects: 2x7 Filsafat dan Perkembangan > 2x7.3 Pendidikan > 2x7.34 Pendidikan Non Formal > 2x7.341 Pesantren
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ulfah rulli hastuti
Date Deposited: 12 Nov 2018 09:29
Last Modified: 12 Nov 2018 09:29
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/4735

Actions (login required)

View Item View Item