PENGARUH ELECTRONIC SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN MARKETPLACE SHOPEE DI PURWOKERTO

Shelly, Chania Rosyadi (2023) PENGARUH ELECTRONIC SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN MARKETPLACE SHOPEE DI PURWOKERTO. Skripsi thesis, UIN Prof. K. H. Saifuddin Zuhri.

[img]
Preview
Text
SHELLY CHANIA ROSYADI_PENGARUH ELECTRONIC SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN MARKETPLACE SHOPEE DI PURWOKERTO.pdf

Download (12MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel efficiency, variabel reliability, variabel fulfillment, variabel privacy, variabel responsiveness, variabel compensation dan variabel contact terhadap kepuasan konsumen Shopee di Purwokerto. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah pengguna layanan Shopee usia 15 sampai 24 tahun (Generasi Z) di Purwokerto. Dengan jumlah sampel yang digunakan sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah nonprobability sampling dengan metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode kuesioner, sedangkan metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Data tersebut dianalisis menggunakan program SPSS 20.0. Berdasarkan hasil uji yang telah dilakukan menunjukkan bahwa variabel efficiency, variabel fulfillment, variabel privacy dan variabel contact secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen. Variabel reliability, variabel responsiveness dan variabel compensation secara parsial tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Efficiency, Reliability, Fullfilment, Privacy, Responsiveness, Compensation, Contact, Kepuasan Konsumen
Subjects: 2x6 Sosial dan Budaya > 2x6.3 Ekonomi
300 Social sciences > 330 Economics
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Shelly Chania Rosyadi sdri
Date Deposited: 07 Mar 2023 03:56
Last Modified: 07 Mar 2023 03:56
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/18457

Actions (login required)

View Item View Item