STRATEGI PENGUSAHA TAHU UNTUK MENGHADAPI PERSAINGAN ANTAR PENGUSAHA PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM (Studi di Industri tahu desa Limbangan, Kutasari, Purbalingga,)

Septi Budi Utami, NIM. 1223203036 (2016) STRATEGI PENGUSAHA TAHU UNTUK MENGHADAPI PERSAINGAN ANTAR PENGUSAHA PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM (Studi di Industri tahu desa Limbangan, Kutasari, Purbalingga,). Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img]
Preview
Text
COVER_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.PDF

Download (1MB) | Preview
[img] Text
SEPTI BUDI UTAMI_STRATEGI PENGUSAHA TAHU UNTUK MENGHADAPI PERSAINGAN ANTAR PENGUSAHA PERSPEKTIF .PDF
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Persaingan merupakan suatu konsep yang sering digunakan dalam ilmu ekonomi untuk mengetahui bagaimana pembentukan harga pasar dan keputusan penetapan harga oleh suatu perusahaan atau penjual. Pasarmerupakansatukelompokpenjualdanpembeli yang mempertukarkanbarang yang dapatdisubstitusikan.Halinimenimbulkanpersaingan yang terjadi. Industri tahu di desa Limbangan merupakan home industry terbanyak di kecamatan Kutasari. Di mana terdapat 9 industri tahu yang masih berkembang sampai saat ini.Para pengusaha tahu memiliki strategi untuk menghadapi persaingan antar pengusaha. Penelitian ini membahas tentang strategi pengusaha tahu desa Limbangan dalam perspektif Etika Bisnis Islam. Jenispenelitiandalampenulisanpenelitianadalahpenelitianlapangan (field research), yaitusuatupenelitian yang dilakukan di lokasipenelitiandenganmengadakanpengamatantentangsuatufenomenadalamsuatukeadaanalamiah. Sedangkan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan metode analisisdeskriptifdenganpendekatankualitatif. Lokasi penelitian dilaksanakan di industri tahu desa Limbangan Kecamatan Kutasari Kabupaten Purbalingga. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengusaha tahu dalam menghadapi persaingan antar pengusaha yang ada di desa Limbangan dilakukan dalam bentuk penetapan harga, penempatan tempat pemasaran, promosi yang dilakukan, serta proses produksi. Berdasarkan analisis penulis strategi pengusaha tahu dalam menghadapi persaingan antar pengusaha tersebut telah sesuai dengan nilai-nilai dalam Etika Bisnis Islam.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strategi, Persaingan, Pengusaha, Etika Bisnis Islam
Subjects: 2x6 Sosial dan Budaya > 2x6.3 Ekonomi
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.8 Marketing
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Aris Administrator Perpustakaan IAIN Purwokerto
Date Deposited: 29 Aug 2016 08:14
Last Modified: 29 Aug 2016 08:14
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/935

Actions (login required)

View Item View Item