ANALISIS PENERAPAN ETIKA BISNIS ISLAM “PENITIP” BATIK BANYUMASAN

Zukhruf, Oktavi (2021) ANALISIS PENERAPAN ETIKA BISNIS ISLAM “PENITIP” BATIK BANYUMASAN. Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img]
Preview
Text
Zukhruf Oktavi_ ANALISIS PENERAPAN ETIKA BISNIS ISLAM “PENITIP” BATIK BANYUMASAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover_Bab I_Bab V _ Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian dalam skripsi ini dilatar belakangi dengan masih rendahnya etika bisnis pada UMKM terutama yang memiliki Kelompok Usaha Bersama (KUB), setiap pengusaha/pedagang haruslah menerapkan etika bisnis dengan benar dan baik. Pada data penjualan KUB batik PM terlihat adanya ketimpangan jumlah penjualan. Oleh karena itu masalah yang dikemukakan pada penelitain ini adalah bagaimana pemahaman penitip Batik PM terhadap etika bisnis Islam? dan bagaimana penerapan etika bisnis Islam penitip batik pada KUB batik PM? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah KUB batik Pringmas telah menerapkan Etika Bisnis Islam pada penitip KUB Batik Pringmas yang terletak di desa Papringan Rt 02/01, kecamatan Banyumas Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik analisis deskriptif. Pengumpulan atau alat analisa data yaitu melalui observasi, penyebaran kuisioner kepada semua responden yaitu yang berjumlah 43 anggota dan dilengkapi dengan hasil wawancara untuk menguatkan bukti fakta yang ditujukan kepada responden serta dokumentasi. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa etika yang diterapkan di KUB batik PM pada penitip batik PM belum sesuai dengan Etika Bisnis Islam. Hal tersebut dapat dilihat dari pernyataan responden terhadap kuisioner yang ada.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Etika Bisnis Islam, UMKM, KUB
Subjects: 2x6 Sosial dan Budaya > 2x6.3 Ekonomi
300 Social sciences > 306 Culture and institutions > 306.3 Economic Institutions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Zukhruf Oktavi sdr
Date Deposited: 10 Feb 2021 12:04
Last Modified: 10 Feb 2021 12:04
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/9288

Actions (login required)

View Item View Item