PERILAKU GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIFASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI MI MA'ARIF NU 02 TUNJUNGMULI KECAMATAN KARANG MONCOL KABUPATEN PURBALINGGA

SABIQ, AL FIRDAUS (2020) PERILAKU GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIFASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI MI MA'ARIF NU 02 TUNJUNGMULI KECAMATAN KARANG MONCOL KABUPATEN PURBALINGGA. Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img]
Preview
Text
SABIQ AL FIRDAUS_PERILAKU GURU DALAM MENINGKATKAN OTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK DI MI MA'ARIF NU 02 TUNJUNGMULI KECAMATAN KARANGMONCOL KABUPATEN PURBALINGGA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA(2).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Salah satu aspek utama dalam prinsip pembelajaran adalah perhatian dan motivasi. Hal tersebut tidak serta merta dapat diupayakan secara mandiri oleh peserta didik, melainkan juga dipengaruhi oleh perilaku seorang guru. MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli merupakan salah satu lembaga penyelenggara pendidikan dasar berbasis Islam. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perilaku guru dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik di madrasah tersebut. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa perilaku guru MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik memiliki beragam bentuk. Bentuk perilaku tersebut meliputi penguasaan materi, pengelolaan kelas, kepribadian dan usaha meningkatkan motivasi belajar peserta didik. Peserta didik pada madrasah ini memiliki semangat belajar yang tinggi, diantaranya berkat usaha guru melalui pemberian nilai, apresiasi, membangun suasana menyenangkan, membimbing dan mengarahkan, dsb. Ini menunjukkan bahwa perilaku guru yang baik dalam kegiatan pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik di MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perilaku Guru, Meningkatkan, Motivasi Belajar SABIQ AL FIRDAUS 1323308006 Abstrak: Salah satu aspek utama dalam prinsip pembelajaran adalah perhatian dan motivasi. Hal tersebut tidak serta merta dapat diupayakan secara mandiri oleh peserta didik, melainkan juga dipengaruhi oleh perilaku seorang guru. MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli merupakan salah satu lembaga penyelenggara pendidikan dasar berbasis Islam. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perilaku guru dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik di madrasah tersebut. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa perilaku guru MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli dalam meningkatkan motivasi belajar peserta didik memiliki beragam bentuk. Bentuk perilaku tersebut meliputi penguasaan materi, pengelolaan kelas, kepribadian dan usaha meningkatkan motivasi belajar peserta didik. Peserta didik pada madrasah ini memiliki semangat belajar yang tinggi, diantaranya berkat usaha guru melalui pemberian nilai, apresiasi, membangun suasana menyenangkan, membimbing dan mengarahkan, dsb. Ini menunjukkan bahwa perilaku guru yang baik dalam kegiatan pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik di MI Ma’arif NU 02 Tunjungmuli. Kata Kunci: Perilaku Guru, Meningkatkan, Motivasi Belajar THE TEACHER BEHAVIOUR TO IMPROVE LEARNING MOTIVATION OF STUDENTS AT MI MA'ARIF NU 02 TUNJUNGMULI KARANGMONCOL SUBDISTRICTS, PURBALINGGA REGENCY SABIQ AL FIRDAUS 1323308006 Abstract: One of the main aspects in the principle of learning is attention and motivation. It does not necessarily work independently by students, but also influenced by the teacher behavior. MI Ma'arif NU 02 Tunjungmuli is one of the institutions based on Islamic elementary education. This research aims to describe the teacher behavior to improve learning motivation of students in the school. This type of research is field research using a qualitatively descriptive approach. The data collection techniques used are observation, interviews and data documentation. The results of this study stated that the teacher behaviour of MI Ma'arif NU 02 Tunjungmuli to improve learning motivation of students has a variety of forms. These forms of behaviour include material mastery, classroom management, personality and effort to improve learning motivation of students. Students in this school have a high spirit of learning, including the teachers efforts through value-giving, appreciation, building a pleasant atmosphere, guiding and directing, etc. It shows us that good teacher behaviour in learning activities can improve learning motivation of students at MI Ma'arif NU 02 Tunjungmuli. Keywords: teacher behaviour, to improve, learning motivation
Subjects: 2x5 Akhlak dan Tasawuf > 2x5.1 Akhlak > 2x5.12 Akhlak berdasarkan aqli
2x7 Filsafat dan Perkembangan > 2x7.3 Pendidikan > 2x7.31 Metoda dan Sistem Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: SABIQ Al Firdaus Al Firdaus
Date Deposited: 18 Aug 2020 04:20
Last Modified: 18 Aug 2020 04:20
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/7813

Actions (login required)

View Item View Item