PENERAPAN METODE CERITA PADA MATA PELAJARAN AL QUR’AN HADITS DI MI DARUL HIKMAH BANTARSOKA KECAMATAN PURWOKERTO BARAT KABUPATEN BANYUMAS

Atabik Faozi, 082331029 (2016) PENERAPAN METODE CERITA PADA MATA PELAJARAN AL QUR’AN HADITS DI MI DARUL HIKMAH BANTARSOKA KECAMATAN PURWOKERTO BARAT KABUPATEN BANYUMAS. Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img]
Preview
Text
Cover, Bab I, Bab V, Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
ATABIK FAOZI_PENERAPAN METODE CERITA PADA MATA PELAJARAN AL QUR’AN HADITS DI MI DARUL HIKMAH BANTARSOKA KECAMATAN PURWOKERTO BARAT KABUPATEN BANYUMAS.pdf
Restricted to Registered users only

Download (17MB)

Abstract

Penelitian ini di latarbelakangi bahwa kelas V AMI Darul Hikmah Bantarsoka Purwokerto Barat adalah kelas yang sudah menerapkan metode cerita pada mata pelajaran Al Qur’an Hadits mengenai isi kandungan materinya. Berdasarkan latar belakang tersebut penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang mengkaji tentang penerapan metode cerita pada mata pelajaran Al Qur’an HaditskelasV A di MI Darul Hikmah Bantarsoka Purwokerto Barat.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapan metode cerita pada mata pelajaran AL Qur’an Hadits di MI Darul Hikmah Bantarsoka Purwokerto Barat apakah sudah sesuai dengan langkah-langkah pelaksanaan ataukah belum. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah “Bagaimana penerapan metode cerita pada mata pelajaran Al Qur’an Hadits dikelas V AMI Darul Hikmah Bantarsoka Purwokerto Barat Banyumas? Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian lapangan(fild Research) yaitu penulis terjun langsung kelapangan untuk memperoleh informasi terkait penerapan metode cerita. Objek dari penelitian ini adalah metode cerita dalam penerapan metode cerita pada mata pelajaran Al Qur’an HaditskelasV A di MI DarulHikmah Bantarsoka Kecamatan Purwokerto Barat.Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalahmenggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi.Penulis menggunakanan alisis data Miles dan Huberman yang meliputi reduksi data, deskripsi data, data display dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kegiatan pembelajaran dengan menggunakan metode cerita pada mata pelajaran Al Qur’an Hadits di MI Darul Hikmah sudah sesuai dengan materi pelajaran, proses penerapanmetodecerita, tujuan metode cerita, penerapan metode cerita mata pelajaran Al Qur’an Hadits dan evaluasi pembelajaran. Hal ini telihat dengan guru dalam menerapkan metode sesuai dengan langkah-langkahnya. Pembelajarandengan menerapkan metodecerita sudah berjalan efekfifterbukti dengan pesertadidik lebihaktifdan termotivasidalam mengikuti proses pembelajarannya. Kata Kunci:MetodeCerita, Mata Pelajaran Al Qur’an Hadits

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion > 290 Other and comparative religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.1 Sources of Islam > 297.12 Al-Quran and Hadith > 297.122 Al-Quran > 297.1227 Pendidikan Al Qur'an
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Aris Administrator Perpustakaan IAIN Purwokerto
Date Deposited: 20 Jun 2016 07:15
Last Modified: 20 Jun 2016 07:15
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/291

Actions (login required)

View Item View Item