METODE BERNYANYIDALAM PEMBELAJARAN MUFRADAT DIMADRASAH DINIYAH TA’ALUMUSHIBBYANGALUHTIMUR TONJONG BREBES TAHUN 2014

MUHAMMAD IQBAL, 092332014 (2015) METODE BERNYANYIDALAM PEMBELAJARAN MUFRADAT DIMADRASAH DINIYAH TA’ALUMUSHIBBYANGALUHTIMUR TONJONG BREBES TAHUN 2014. Skripsi thesis, IAIN Purwokerto.

[img] Text
Abstrak.docx

Download (20kB)
[img]
Preview
Text
Cover_Bab I_Bab V.pdf

Download (17MB) | Preview
[img] Text
Muhammad Iqbal_METODE BERNYANYI DALAM PEMBELAJARAN MUFRADAT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (18MB)

Abstract

Metode merupakan suatu komponen proses belajar mengajar yang banyak menentukan keberhasilan mengajar, maka dalam proses belajar mengajar, seorang guru haruslah menggunakan metode yang tepat untuk mencapai tujuan pembelajaran. Salah satu metode yaitu metode bernyanyi yang merupakan suatu hal yang menyenangkan dan metode ini disenangi oleh siswa karena siswa menyukai nyanyi-nyanyian, untuk mempermudah hafalan siswa. Metode ini tepat dalam pembelajaraan mufradat di MadrasahDiniyahTa’alumushibbyanGaluhtimur. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses belajar mengajar pembelajaran mufradatdengan metode bernyanyi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, subjek penelitian guru bahasa Arab dan kepala madrasah. Guru bahasa Arab sebagai pelaksanaan pembelajaran dan kepala madrasah sebagai pembimbing.Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakanadalahteknikreduksi, display konklusi, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa metode nyanyian dalam pembelajaraan mufradat di MadrasahDiniyahTa’alumushibbyan Galuhtimur menggunakan nyanyian bahar kamilkarena dapat dibuktikan dengan nada atau bunyi penyesuaian antara metode yang digunakan dengan bahar kamil dan hasilnya menunjukkan sama. Jadi dalam proses belajar mengajar pembelajaran mufradat di MadrasahDiniyahTa’alumushibbyan Galuhtimur. Hasil yang lain menunjukkan bahwa banyak siswa yang sudah menguasai atau menghafal materi mufradat. Kata kunci : Metode nyanyian, siswa, MadrasahDiniyahTa’alumushibbyanGaluhtimur

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 400 Language > 490 Other languages > 492 Afro-Asiatic languages Semitic > 492.7 Bahasa Arab > 492.707 Pendidikan Bahasa Arab
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Indah Wijaya Antasari
Date Deposited: 03 Nov 2016 06:52
Last Modified: 03 Nov 2016 06:52
URI: http://repository.uinsaizu.ac.id/id/eprint/1447

Actions (login required)

View Item View Item